Counter Strike Online Indonesia Wiki
Advertisement
Untuk versi asli, lihat Infinity.
Kakak Dari Senjata Perusak
- [GM] Spade
Dual Infinity
Senjata ini hanya bisa didapatkan selama periode tertentu
Senjata ini banyak digunakan pada Zombie Mode dan Zombie Scenario

Dual Infinity Dual Infinity Custom Dual Infinity Final

Ct icon small
Tr icon small
Game(s)
Cso logo small
Overview
Type

Pistol

Designer

Strayer Voigt Inc

Added since

Indonesia

  • 21 September - 5 Oktober 2011 (Original & Custom)
  • 9 - 23 Oktober 2011 (Semua)
  • 24 Oktober - 7 November 2012 (Resale)
  • 21 Mei 2014 (Re-sale)
Source

Store

Harga
Cash point

Indonesia
65000 (Permanen)

Statistics
Base damage

Dual Infinity

  • Semi: 28
  • Rapid: 26

Dual Infinity Custom

  • Semi: 30
  • Rapid: 28

Dual Infinity Final

  • Semi: 34
  • Rapid: 30
Accuracy

Dual Infinity

  • Semi: 32%
  • Rapid: 40%

Dual Infinity Custom

  • Semi: 23%
  • Rapid: 37%

Dual Infinity Final

  • Semi: 15%
  • Rapid: 31%
Recoil

Dual Infinity

  • Semi: 30%
  • Rapid: 19%

Dual Infinity Custom

  • Semi: 30%
  • Rapid: 19%

Dual Infinity Final

  • Semi: 30%
  • Rapid: 20%
Spray pattern

Bentuk T

Rate of fire
  • Semi: 87% (Original & Custom)
  • Semi: 88% (Final)
  • Rapid: 90%
Percentage speed reduction

0% (1.2 kg)

Knockback Power

Rendah

Stun Power

Tinggi

Magazine Size
  • 30 / 100 (Original)
  • 40 / 100 (Custom & Final)
Fire Mode

Klik kiri: Semi-auto. Klik kanan: Full-auto

Ammunition

Hud .45 cs

Reload Time

4.4 detik (120 frame)

Secondary fire / Modes

Automatic fire mode

Affiliation
Used by

Ct iconTr icon

Others
Variants
  • Infinityex1 gfx
  • Infinityex2 gfx
System name

infinity

Dual Infinity adalah sepasang pistol dual-wielded yang dapat diperoleh dengan cash point lewat shop hanya selama periode tertentu.

Tinjauan

Dual Infinity adalah sepasang pistol dual-wielded yang bisa ditembakan dalam mode semi-otomatis atau dalam mode otomatis sepenuhnya. Ketika ditembakan dalam mode semi-otomatis, akurasi dan damagenya akan lebih tinggi tapi rate of firenya diperkecil. Alternatifnya, jika ditembakan dalam mode otomatis sepenuhnya, rate of firenya akan meningkat namun damagenya akan berkurang.

Kelebihan

  • Memiliki amunisi banyak
  • Rate of fire tinggi
  • Dapat menghentikan pergerakan zombie dengan kekuatan stunnya
  • Tidak mempengaruhi kecepatan lari
  • Cocok untuk melarikan diri dari zombie
  • Amunisi tidak mudah habis

Kekurangan

  • Waktu reload lama
  • Tidak akurat kecuali pada jarak dekat
  • Persediaan terbatas dan hanya dijual dengan Cash Point saja

Events

Indonesia

  • Dual Infinity dan Dual Infinity Custom tersedia dari tanggal 21 September sampai 5 Oktober 2011
  • Dual Infinity Final tersedia dari 9 November sampai 23 November 2011
  • Raih 2000 kill points untuk mendapatkan Dual Infinity Custom dan 3000 kill points menggunakan Dual infinity Custom untuk mendapatkan Dual Infinity Final
    • 1 Kill Point: Bunuh 1 bot/player di Bot Deathmatch, Bot Team Deathmatch, Bot Original atau mode Deathmatch.
    • 5 Kill Points: Bunuh 1 player di mode Team Deathmatch.
    • 10 Kill Points: Bunuh 1 player di mode Original.
    • 15 Kill Points: Bunuh 1 zombie di mode Zombie.
  • Dual Infinity diresale kembali beserta upgrade eventya dari 24 Oktobet 2012 sampai 7 November 2012. Namun, ada beberapa perubahan dalam upgrade eventnya:
    • Hanya 1500 kill points yang dibutuhkan untuk mengupgrade Dual Infinity menjadi Dual Infinity Custom. Namun, 3000 kill points tetap dibutuhkan untuk upgrade Dual Infinity Final.
  • Dual Infinity dire-sale kembali pada 21 Mei 2014, dibutuhkan 2014 kill Point dengan Infinity untuk mendapatkan Infinity Custom, Dibutuhkan lagi 2014 kill point untuk mendapatkan Infinity Final dengan Infinity Custom.
    • 1 Kill Point: Bunuh 1 bot/player di Bot Deathmatch, Bot Team Deathmatch, Bot Original atau mode Deathmatch.
    • 5 Kill Points: Bunuh 1 player di mode Team Deathmatch.
    • 10 Kill Points: Bunuh 1 player di mode Original.
    • 15 Kill Points: Bunuh 1 zombie di mode Zombie.

Referensi

Referensi untuk event resale 2012

Referensi untuk event Re-sale 2014

Pengguna

Terrorists:

  • Asia Red Army: Terlihat menggunakan Dual Infinity Final melawan zombie di Manhwa.

Taktik menggunakan Dual Infinity

Original

  • Gunakan mode otomatis sepenuhnya untuk jarak dekat.
  • Gunakan mode semi-otomatis untuk jarak jauh.
  • Bidik dibagian perut untuk kesempatan yang lebih baik mendapatkan headshot.
  • Lebih baik membeli Dual Infinity Custom dibandingkan Dual Infinity Final, Infinity Final hanya akan menghabiskan uang saja.

Team Deathmatch / Deathmatch

  • Gunakan mode otomatis sepenuhnya untuk jarak dekat.
  • Gunakan mode semi-otomatis untuk jarak jauh.

Zombie Mode

  • Selalu menargetkan bagian kepala untuk memberikan effect stun yang lama kepada Zombie.
  • Gunakan Senjata ini ketika menyerang Zombie dilorong atau sedang melarikan diri dari Zombie.
  • Kombinasikan dengan Deadly Shot untuk memberikan Damage yang lebih tinggi.
  • Penembakan 30 peluru (Original) akan memberikan damage sebesar 550 - 1325, Penembakan 40 peluru (Custom & Final) akan memberikan damage sebesar 690 - 2150 Hp Zombie.
  • Senjata ini sangat berbahaya jika digabungkan dengan senjata Melee 
  • Bagi para Zombie tidak disarankan untuk melawan orang yang menggunakan Dual Infinity Sendirian karena anda akan kesusahan mengejar/menginfect karena daya stun yang tinggi carilah teman dan berkerjasama 

Zombie Escape

  • Senjata ini merupakan Secondary yang sangat ideal untuk menghalangi para Zombie yang mengejar Rekan tim kamu.
  • Tembakilah para Zombie dengan senjata ini ketika mereka melakukan lompatan, teknik ini akan memberikan effect stun yang lebih lama dibandingkan menembakkan bagian kepala.
  • Senjata ini bisa sebagai senjata sekunder pengganti Primary weapon TAR-21.

Varian

Infinityex1 gfx
Versi upgrade dari Dual Infinity original. Modelnya sama, hanya saja mengubah Infinity Black menjadi Infinity Red. Dapat menampung 40 peluru, dengan 20 peluru per klip untuk satu pistol. Damagenya sedikit ditingkatkan tapi akurasinya sedikit diturunkan.

Infinityex2 gfx
Versi akhir dari Dual Infinity original dan versi upgrade dari Dual Infinity Custom. Dapat menampung 40 peluru, dengan 20 peluru per klip untuk satu pistol. Damagenya lebih tinggi dan memiliki rate of fire yang lebih tinggi untuk mode semi-otomatis. Namun, akurasinya sedikit diturunkan dan recoil untuk mode otomatis sedikit ditingkatkan.

Tips

Mode Harga Harga amunisi (1 klip) Harga amunisi (full) Total
Original $1500 $25 $225 $1725
Scenario $1500 $25 $1250 $2750
Jarak 0m 36m
Kepala Helmet No Helmet No
Semi-auto 54 108 28 56
Rapid-fire 50 100 26 52

Gallery

<gallery widths="200" spacing="small" captionalign="center" bordersize="none" bordercolor="transparent"> Infinityex1_draw.png|Draw Berkas:Infinityex_viewmodel.png|View model Infinityex1_rapid.png|Rapid fire model Infinityex1_rapid2.png|Ditto Infinityex1_shopmodel.png|Shop model

Infinityex1_worldmodel.png|World Model

<gallery widths="200" spacing="small" captionalign="center" bordersize="none" bordercolor="transparent"> Infinityex2_draw.png|Draw Berkas:Infinityex2_viewmodel.png|View model Infinityex2_rapid.png|Rapid fire model Infinityex2_rapid2.png|Ditto Infinityex2_worldmodel.png|World Model 59630_417508104985597_680643191_n.png|Ditto Infinity_shopmodel.png|Shop model

Infinityex2_hud.png|HUD Icon

<gallery widths="200" spacing="small" captionalign="center" bordersize="none" bordercolor="transparent"> Dual_infinity_gerrard_suzhou.jpg|Indonesia Poster

1511460_902738673075298_6365384235630398847_n.jpg|Poster Indonesia Re-sale

Trivia

  • Senjata ini paling banyak minta di-resale di Indonesia, tercatat masih banyak orang meminta Resale Dual Infinity walaupun di tahun 2012 pernah di resale SELAMA 2 Minggu dengan berbagai alasan.
  • Dual Infinity dan Dual Infinity Custom memiliki HUD icon yang sama.
  • Ada ukiran berbentuk kalajengking pada Dual Infinity Final.
  • Senjata ini merupakan senjata pistol dual yang kedua. (Yang pertama adalah Dual Elites dan yang ketiga adalah Dual Desert Eagle)
  • Ada trik dengan senjata ini dimana anda bisa menembak dengan mode B dengan akurasi 100% bagaimana menggantikan (Default klik kanan) dengan (scroll ke atas dan bawah) dan kemudian anda dapat meng-scroll ke atas dan kebawah terus menerus dan hasilnya terlihat. Trik ini juga bisa dilakukan pada mode A dengan cara yang sama.
  • Karena desain dari bentuk pertama Dual Infinity dan kemampuan mereka untuk menembak ala Gunslinger, beberapa pemain telah menyebut senjata mereka "Ebony & Ivory", mengacu pada salah satu senjata yang digunakan oleh Dante, karakter utama dari Devil May Cry.



Advertisement